Tips Merubah Icon Folder Windows 7 Secara Keseluruhan. Tips ini merupakan cara kita medandani Tampilan Windows 7 kita agar sesuai dengan yang kita inginkan Agar kita tidak bosan dengan tampilan Default Icon Folder pada Windows 7 yang kita gunakan. Untuk Merubah Icon Folder Windows 7 Secara Keseluruhan anda dapat menggunakan Startdock Icon Packager. Software ini dapat anda miliki secara gratis. Banyak pilihan icon yang dapat anda gunakan dengan Software ini, sehingga anda dapat merubah icon folder windows 7 anda sesuai dengan yang anda mau. Selain itu anda juga dapat mengatur sendiri ukuran icon yang akan anda gunakan.
Fitur-fitur Icon Packager yang dapat anda gunakan:
- Memudahkan anda untuk mengubah Icon Folder
- Banyak pilihan icon yang dapat anda gunakan
- Anda dapat merubah warna dan ukuran Icon sesuai dengan selera anda
- Pilih Theme Pack Default untuk mengembalikan tampilan icon ke tampilan semula
- Penggunaanya sangat mudah
- Software Gratis untuk anda miliki
- Matikan dulu antivirus pada Komputer anda
- Extrack dan install Icon Packager.exe, jangan langsung anda jalankan aplikasinya, selanjutnya
- Extrack arsip "Pacth" copy file "Pacth" ke C/Program File/Stardock/object desktop/IconPckager
- Klik "Pacth" untuk menjalankanya .
Thanks To:
http://faridelly.blogspot.com/2013/03/tips-merubah-icon-folder-windows-7.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar